HALOPOS.ID|PALEMBANG – Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Palembang harus gigit jari, karena mereka belum menerima gaji hingga sekarang. Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) yang…
Berita Palembang Terkini

Manfaat LRT Bagi Pengendara Motor
HALOPOS.ID|PALEMBANG – Selain untuk sarana transportasi bagi sebagian besar masyarakat kota Palembang, jembatan Light Real Transit (LRT) juga sering digunakan masyarkat untuk berteduh saat mendadak turun hujan. Abror (39) salah…

Malam Tahun Baru, Jembatan Ampera Diberlakukan Car Free Day
HALOPOS.ID|PALEMBANG – Malam tahun baru 2022, Jembatan Ampera Palembang diberlakukan car free day ditutup pada malam pergantian tahun baru 2022. Dinas Perhubungan Kota Palembang telah menyiapkan rute bagi warga yang…

Jawaban BPN kota Palembang
HALOPOS.ID|PALEMBANG – Sesuai dengan pemberitaan berjudul ‘BPN Kota Palembang Diduga Lecehkan Wartawan’ pada Jumat [24/12/2021] isinya, Pihak Badan Pertanahan Nasional [BPN] Kota Palembang, menolak kehadiran tiga wartawan dalam usaha konfirmasi…

Masyarakat Diminta Aktif Waspadai Cuaca Ekstrim
HAlOPOS.ID|PALEMBANG – Tingginya curah hujan yang terjadi Sabtu (25/12/2021) lalu, yang menggenangi sejumlah wilayah di Kota Palembang, membuat Pemerintah Kota (Pemkot) Palembang mengantisipasi akan terjadinya susulan curah hujan dengan intensitas…

Pengamat: Jangan Mengkambing Hitam Soal Banjir
HALOPOS.ID|PALEMBANG – Hujan Ekstrem yang terjadi pada Sabtu (25/12/2021) mengakibatkan banjir melanda kota Palembang membuat Wakil Walikota Palembang, Fitrianti Agustinda saat rapat kordinasi dengan BBWS II dan BMKG Sumsel, kemarin…

Masyarakat Berhak Minta Tanggung Jawab Pemkot
HALOPOS.ID|PALEMBANG – Wahana Lingkungan Hidup Sumatra Selatan (Wahana Sumsel) bakal menggugat Pemerintah Kota (Pemkot) Palembang. Gugatan itu menyangkut pembangunan daerah tanpa analisa kondisi lingkungan hingga mengakibatkan persoalan banjir serta kerusakan…

Tarif PDAM Tahun 2020 Naik, Ini Alasannya
HALOPOS.ID|PALEMBANG – Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Musi Palembang berencana menaikkan tarif langganan mulai 2022. Kenaikan itu dipengaruhi pemulihan ekonomi yang dinilai sudah stabil dan membaik. “Kita ada wacana…

ACT MRI Palembang Turun Bantu Warga Terkepung Banjir
HALOPOS.ID|PALEMBANG – Banjir mengepung hampir di setiap kecamatan di Kota Palembang, Sabtu (25/12/2021). Banjir terjadi sejak hujan deras mengguyur Palembang pada dini hari tadi. Saat ini tim Emergency Response ACT…

Wilayah Kertapati Dikepung Banjir
HALOPOS.ID|PALEMBANG – Hujan deras mengguyur Kota Palembang, sejak Jumat (24/12/2021) malam. Membuat Kota Palembang, khususnya wilayah Kertapati Sabtu (25/12/2021), dikepung banjir. Pantauan, sejumlah lokasi di Palembang tergenang air. Dengan kedalaman…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.